Category: Berita
-
Kenalan Yuk! Dengan Berbagai Bahan Dasar Pembuatan Plastik
—
by
Plastik sudah menjadi bagian dari kebutuhan primer yang belum ada yang bisa menggantikan perannya oleh bahan lainnya. Sejak awal, plastik memang difungsikan untuk mengganti bahan baku yang mudah keropos, berkarat dan lain sebagainya. Namun, seiring berjalannya waktu. Fungsi plastik semakin besar juga. Terutama untuk kebutuhan sehari-hari, perabotan rumah tangga banyak yang menggunakan bahan dari plastik.…
-
Manfaat Plastik untuk Kehidupan Masa Kini dan Mendatang
—
by
Plastik selalu identik dengan hal yang menjurus pada sampah dan mempunyai stigma kurang bagus di masyarakat. Banyaknya kasus sampah plastik membuat banyak orang mengenyampingkan mengenai manfaat-manfaat yang ada pada Plastik. Faktanya plastik merupakan salah satu solusi untuk segala permasalah barang yang tidak tahan lama dan juga mudah pecah. Marilah kita mengenal plastik yang sudah menjadi…
-
Bagaimana Cara yang Tepat Membuang Sampah Plastik di Pasar
—
by
Pasar merupakan tempat terjadinya interaksi jual beli antara pembeli dan penjual. Adanya aktifitas perdagangan berbagai macam jenis barang yang menghasilkan sampah plastik cukup banyak dari kegiatan tersebut. Jumlah pasar di Indonesia terbilang banyak dan beragam jenisnya. Ada pasar tradisional, modern, pasar kaget, bahkan pasar malam yang hanya buka di malam hari saja. Namun, semua aktivitasnya…
-
Apa Bedanya Polimer Dengan Plastik
—
by
Kata polimer dan plastik selalu berdampingan, ketika membahas mengenai bahan plastik. Namun, apa sih sebenarnya perbedaan antara keduanya? Mungkinkah polimer adalah bahan plastik dan plastik berbahan dari polimer? Menjawab rasa penasaran dan juga kebingungan. Mari ketahui perbedaan di antara keduanya. Polimer merupakan material atau senyawa molekul besar berbentuk rantai atau jaringan yang tersusun secara berulang.…
-
Mengenal Maishima Incineration Plant Tempat Pembuangan Sampah yang Unik
—
by
Jepang merupakan negara di Asia yang memiliki tingkat kebersihan yang tinggi. Dimulai dengan kebiasaan-kebiasaan yang selalu diterapkan sejak dini, sehingga masyarakat di Jepang terbiasa untuk menjaga lingkungannya agar tetap sehat. Selain itu juga, adanya kepercayaan yang diyakini cukup kuat bahwa kebersihan merupakan salah satu cara mendekatkan diri kepada Tuhan. Tidak heran, jika Jepang sangat disiplin…
-
Salut, Coca-Cola Pasang Gelar ‘Recycle Me’ Supaya Bisa Mendorong Masyarakat Untuk Daur Ulang Plastik
—
by
Perusahaan Coca-Cola berasal dari Atlanta, Georgia, Amerika Serikat. Merupakan perusahaan yang berdiri sudah sangat lama, bahkan berpuluh-puluh tahun. Mereka konsisten dalam produk minuman ringan mengandung karbonisasi yang sudah beredar luas di banyak negara. Tidak terkecuali Indonesia, banyak masyarakat Indonesia yang gemar mengkonsumsi minuman bersoda ini untuk menghilangkan dahaga. Minumannya mudah ditemui di mana-mana, dari super…
-
Kita Lihat Yuk, Inilah Proses Daur Ulang Botol Plastik Air Kemasan
—
by
Seperti yang sudah diketahui bahwa plastik adalah penyumbang sampah terbanyak di Indonesia. Salah satu jenisnya ada sampah plastik botol air kemasan. Dengan demikian, pemerintah dan swasta mencoba untuk mencari cara agar bisa mengurangi dampak dari sampah botol air kemasan karena memang tidak bisa terurai sendiri sehingga menimbulkan penumpukan sampah yang membahayakan lingkungan juga kesehatan makhluk…
-
Mengenal Lebih Dekat Sampah Plastik Fleksibel dan Multilayer Plastik
—
by
Seperti yang diketahui kebanyakan orang, bahwa sampah plastik hanyalah barang yang terbuat dari plastik yang sudah tidak terpakai atau sengaja dibuang begitu saja oleh penggunanya. Namun, siapa sangka ternyata sampah plastik ini memiliki kategorinya tersendiri, selain dari bentuk, warna dan juga fungsinya. Sampah plastik ada dua jenis yaitu fleksibel dan multilayer. Adakah yang sudah mendengar…
-
Kenalan Dengan Tempat Sampah Untuk Limbah Plastik yang Unik di Jerman, Yuk.
—
by
Sampah merupakan masalah untuk setiap negara yang ada di muka bumi ini, semuanya berpikir bagaimana caranya bisa memenangi agar tidak terjadinya penumpukan sampah yang berlebihan. Bebagai carapun dilakukan untuk mengurangi dampaknya dan juga sebagai upaya pencegahan. Jerman adalah salah satu negara yang memiliki skema terbaik dalam menanggulangi sampah yang ada di negaranya. Masuk dalam 10…
-
Ini Dia Perbedaan Botol Kemasan PET yang Jernih dan yang Berwarna
—
by
Pernahkah Anda mengamati botol kemasan pada setiap tempat makanan dan juga minuman bahkan tempat untuk berbagai kebutuhan seperti botol sampo, minyak dan lain sebagainya yang biasa dibeli? Tentu saja, secara sadar maupun tidak sadar kita telah memperhatikannya bukan? Ternyata tidak semuanya menggunakan jenis plastik berwarna jernih, namun menggunakan jenis plastik yang berbeda-beda. Ada yang bening…